00:00
02:36
Dan Bandung
Bagiku bukan cuma
Urusan wilayah
Belaka
Lebih jauh dari itu
Melibatkan perasaan
♪
Yang bersamaku
Ketika sunyi
♪
Dan Bandung
Bagiku bukan cuma
Masalah geografis
Lebih jauh dari itu
Melibatkan perasaan
Yang bersamaku
Ketika sunyi
♪
Mungkin saja
Ada tempat
Yang lainnya
Ketika 'ku berada di sana
♪
(Di sana ku berada)
Akan tetapi
Perasaanku sepenuhnya
Ada di Bandung
Yang bersamaku
Ketika itu
♪
Yang bersamaku
Ketika rindu
♪
Yang bersamaku
Ketika sunyi